Wednesday 22 November 2017

Filled Under:

penyebab dan cara merawat rambut kering

Gambar - google.com

Rambut adalah mahkota setiap manusia yang harus dijaga keindahannya. Jika seorang Wanita yang memiliki rambut indah akan meningkatkan rasa percaya dirinya, keanggunannya, dan tentunya pesona kecantikannya dari luar. Sementara pria yang memiliki rambut yang indah, lurus, dan tampak berkilau akan memberikan kesan rapi dan elegan.

Masalah rambut rontok, kering dan kusam merupakan momok menyebalkan bagi semua orang terutama kaum wanita. maka dari itu dengan kita mengenali apa saja yang menjadi penyebab rambut kering dan rusak, kita bisa mengantisipasinya sejak dini. Ada beberapa faktor yang menyebabkan rambut anda kering atau rontok, patah atau bercabang, Berikut ini beberapa penyebabnya:

Faktor lingkungan yang buruk
Faktor lingkungan yang buruk untuk rambut mulai dari polusi yang begitu banyak sehingga mengotori rambut. membuat rambut menjadi kusut bahkan kering. termasuk cuaca yang panas yang membuat rambut menjadi lebih kering.

Produk yang tidak cocok untuk jenis rambut dan kulit kepala anda
Salah satu penyebab rambut kering dan rusak adalah Banyak mencoba berbagai produk-produk rambut yang ditawarkan seeprti shampo, pelembab kulit kepala, nutrisi dan vitamin bagi rambut dan kulit kepala terutama kaum wanita. keinginan kita untuk memiliki rambut yang sehat dan rambut yang indah tidak membuat Kita jeli dalam memilih produk yang tepat. kita rela menjadikan rambut Kita sebagai bahan percobaan dengan berbagai macam produk. Padahal Bisa jadi produk yang kita gunakan itu tidak cocok untuk rambut kita, malah membuat rambut menjadi kering bahkan mengalami kerusakan-kerusakan rambut lainnya.


Terlalu sering memakai Hair Dryer
Hair dryer sendiri adalah alat pengering rambut yang efektif dan efisien. Namun  menggunakan hair dryer terlalu sering akan menimbulkan efek yang Buruk untuk rambut anda. sebab hair dryer tidak hanya mengeringkan rambut namun juga menyebabkan kandungan lemak yang berada di dalam kulit kepala anda ikut menjadi kering, sehingga Kulit kepala tidak dapat mengontrol kelembaban rambut.

Berenang
Berenang merupakan salah satu faktor yang dapat membuat rambut kita bisa menjadi kering. ketika kita sedang berenang maka air yang ada dalam kolam renang itu sejatinya mengandung zat kapur kaporit serta zat panas dari matahari, dan zat inilah yang membuat rambut kita menjadi kering. Selain itu kita juga akan lebih sering berinteraksi dengan air, dan kemudian seketika terkena paparan matahari yang membuat rambut kita menjadi kering.

Menderita penyakit Anoreksia Nervosa
Anoreksia nervosa adalah penyakit jiwa yang mana pengidapnya terobsesi memiliki tubuh kurus dan sangat takut jika terlihat gemuk, penyakit ini menyebabkan berkurangnya lemak di kepala yang berfungsi melembabkan rambut. Penderita penyakit ini akan mengalami kesulitan dalam mengontrol keadaan rambutnya.

Menggunakan Pewarna Rambut
Menggunakan perwarna atau cat rambut artinya mengizinkan bahan berbahay  menempel pada rambut kita dan membiarkan bahan-bahan itu menyerap minyak alami rambut yang akan membuat rambut menjadi kering dan rusak.


  
Itulah beberapa penyebab yang sering dilakukan oleh kebanykan orang yang membuat rambut menjadi kering. Ketika rambut Anda menjadi sangat kering dan mulai terlihat keriting dan rusak. Anda mungkin membutuhkan waktu yang lama serta biaya yang mahal untuk memperbaikinya kembali.

Namun, ada cara alami untuk melawan rambut kering dan keriting agar kembali lurus dan lembut. masker ini terbuat dari sari pati jagung yang mampu mengembalikan keremajaan rambut yang rusak. Masker ini dapat diterapkan untuk semua jenis rambut seperti rambut kering, keriting maupun lurus rambut.


Bahan-bahan yang harus anda siapkan
  • 2 sendok makan tepung jagung 1 sendok teh madu murni 
  • 3/4 liter disaring air 1 saringan 
  • 1 sendok makan minyak (baik almond, argan, zaitun atau minyak kelapa) 
  • 1 sendok makan kondisioner alami (apa pun yang Anda miliki di rumah) 



Untuk pengolahannya, ikuti langkah-langkah berikut ini:

  • Aduk tepung jagung sampai larut. 
  • Kemudian menurunkan panas dan aduk sampai mengental. 
  • Matikan api dan tunggu sampai dingin. 
  • Tambahkan sisa bahan dan aduk untuk membentuk krim halus. 
  • Terapkan kering, rambut dicuci. 
  • Pijat seluruh panjang rambut. 
  • Pastikan Anda mengoleskannya sampai ke kulit kepala juga. 
  • Tutup kepala Anda dengan handuk atau shower cap. 
  • Oleskan masker ini sebelum tidur. 
  • Cuci rambut Anda seperti biasa pada hari berikutnya. 


penting untuk diingat bahwa orang-orang dengan kulit kepala berminyak tidak perlu menggunakan krim pelembab untuk kulit kepala mereka. 

Mereka hanya perlu meletakkan krim pada rambut mereka. Gunakan perawatan ini seminggu sekali. Anda juga dapat menggunakan resep ini sebagai kondisioner rambut.masker ini juga bekerja dengan baik sebagai krim pijat untuk rambut Anda. 

Hanya menerapkan masker untuk rambut dan biarkan selama 25 menit. Akhirnya, cuci dengan sampo sedikit. Jika Anda ingin hasil yang lebih cepat, gunakan krim tiga kali seminggu. Sekarang Anda tahu bagaimana cara merawat rambut kering dan rusak Anda sendiri secara alami di rumah menggunakan sari pati jagung pati yang bermanfaat untuk melembabkan rambut anda yang kering dan rusak.

Related search :
cara merawat rambut kering
merawat rambut kering
cara merawat rambut kering dan mengembang
tips merawat rambut kering
perawatan untuk rambut kering
cara melembutkan rambut kering
cara perawatan rambut alami
cara melembutkan rambut kasar
cara merawat rambut agar tidak kering
perawatan rambut kering dan rusak
conditioner untuk rambut kering
perawatan rambut rusak dan kering
cara merawat rambut rusak dan kering
cara mengobati rambut rontok dan ketombe
cara melembabkan rambut kering dan mengembang
merawat rambut rusak dan kering
tips merawat rambut kering dan mengembang
tips perawatan rambut rusak
cara menghaluskan rambut secara tradisional
cara merawat rambut kasar dan kering



0 comments:

Post a Comment